Entries by Timdata

Menanti Nasib Pajak Sarang Walet(Membedah Pajak Pemkab/Pemkot)

Sebagai sebuah negara tropis, salah satu potensi alam yang unik dan asli dari Indonesia (termasuk di Jawa Barat di dalamnya) adalah sarang burung walet, yang banyak dipercaya penting bagi kesehatan. Terutama di daerah beriklim khas pesisir, burung walet diburu banyak masyarakat untuk dibudidayakan secara khusus. Menariknya, rumah tinggal bahkan sengaja dikosongkan agar walet mau bersarang. […]

Ketika Nanti Tak Lagi Primadona

Jika kita membedah keuangan pemerintah daerah di Indonesia, tentu saja di dalamnya termasuk 27 kota dan kabupaten serta 1 pemerintah provinsi di Jawa Barat, maka akan tercetak pola jelas. Pola tersebut adalah tingginya nilai bagi hasil dari pemda tersebut, yang terutama bersumber dari pajak kendaraan, khususnya dari Pajak Kendaraan Bermotor (PKB), Bea Balik Nama Kendaraan […]

Kota Bandung Catat Potensi Bagi Hasil Terbesar

Kota Bandung mencatat potensi raihan bagi hasil terbesar dibandingkan seluruh kota/kabupaten di Jawa Barat. Berdasarkan data dari Dinas Pendapatan Provinsi Jabar, sepanjang tahun 2013 lalu, Kota Bandung mencatat potensi terbesar dari empat komponen bagi hasil yakni Pajak Kendaraan Bermotor (PKB), Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB), Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor (PBBKB), dan Pajak Air […]

Pendapatan Pemprov Jabar Sesuai Ekspektasi

Pemerintah Provinsi Jawa Barat mencatat realisasi APBD 2013 mencapai ekspektasi, antara lain dikarenakan tingkat realisasinya mencapai 93%. Asisten Daerah Administrasi Setda Jabar, sekaligus Plt Kepala Dispenda Jabar Iwa Karniwa, mengatakan Perda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD 2013 yang disahkan DPRD Jabar pekan lalu menggambarkan tingkat optimalisasi penyerapan yang dilakukan jajaran Pemprov Jabar.

Dispenda Aktif Mendukung Demokrasi di Indonesia

Dinas Pendapatan (Dispenda) Provinsi Jawa Barat sejak dulu hingga sekarang aktif mendukung aktivitas demokrasi di Indonesia. Contoh terbaru, ujar Plt. Kadispenda Jabar, Iwa Karniwa, adalah libur menyeluruh seluruh pelayanan Kantor Bersama Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) se-Jawa Barat pada pencoblosan Pilpres 2014, 9 Juli lalu.

Sebanyak 34 Kantor Cabang Sudah Tersedia Perpustakaan Mini

Pengembangan perpustakaan itu wajib hukumnya dan pengembangannya harus terus menerus serta berkelanjutan. Demikian disampaikan Kasubag Umum Sekretariat Dispenda Ade Irwan, melalui Pengelola Perpustakaan Dinas Pendapatan Daerah (Dispenda) Provinsi Jawa Barat, Oman Syarifudin, Selasa (14/7).