Rapat Evaluasi Triwulan II Tahun 2021
Rapat Evaluasi Triwulan II Tahun 2021 Badan Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat, diselenggarakan secara virtual, Selasa (13/7).
Kegiatan ini dibuka oleh Kepala Bapenda Jabar, Dr. Hening Widiatmoko, M.A., dan Esselon III, perwakilan Esselon IV dan Bidang Terkait.
Pembahasan mengenai Evaluasi Kinerja masing-masing Sekretariat, Bidang, Pusat Pengelolaan Pendapatan Daerah (P3D) Wilayah se-Jawa Barat dan Pusat Layanan Operasional Daerah (PLOPD).
Dengan adanya Evaluasi Kinerja ini diharapkan dapat meningkatkan Pendapatan Daerah pada Tahun ini.