Rapat Pembahasan Pengaruh Adanya Kendaraan Listrik Terhadap Penerimaan Pendapatan Pajak Kendaraan Bermotor

Rapat Pembahasan Bapenda Jabar dengan Tim Ekonomi Terkait Isu Strategis Terkini dengan Tema Bahasan “Pengaruh Adanya Kendaraan Listrik Terhadap Penerimaan Pendapatan Pajak Kendaraan Bermotor”, dilaksanakan secara Virtual, Rabu (28/4).
Kegiatan dibuka oleh Kepala Bapenda Jabar, Dr. Hening Widiatmoko, M.A., dihadiri oleh Pihak Internal Bapenda Jabar, beberapa Perangkat Daerah Penghasil, GAIKINDO, AISI, ATPM/Dealer se-Jawa Barat.
Forum Virtual ini merupakan salah satu upaya dalam rangka Peningkatan Pendapatan di Jawa Barat dan masyarakat.

Kepala Bapenda Jabar membuka rapat pembahasan secara virtual

 

Sekretaris Bapenda Jabar turut hadir mengikuti rapat pembahasan secara virtual

Kabid Renbang Bapenda Jabar bertindak sebagai moderator rapat pembahasan

Kabid Bindal turut serta menghadiri rapat pembahasan secara virtual

Kabid P2 beserta kasubid turut serta menghadiri rapat pembahasan secara virtual

Kabid P1 beserta kasubid turut serta menghadiri rapat pembahasan secara virtual

Kasubid renbang beserta staf yang bertindak sebagai host rapat pembahasan

Unsur Sekretariat bertindak sebagai MC rapat pembahasan secara virtual

Foto bersama rapat pembahasan secara virtual