Rapat Evaluasi Kinerja Triwulan II Tahun Anggaran 2018
Pada Hari Rabu, 4 Juli 2017 diselenggarakan rapat evaluasi kinerja triwulan II tahun anggaran 2018 yang bertempat di aula Bapenda Jabar.
Rapat evaluasi dibuka oleh Kepala Bapenda Jabar dan dihadiri oleh Sekretaris, para Kepala Bidang, Kepala PLOPD, para Kepala P3D dan Kasie Penerimaan dan Penagihan se Jawa Barat, serta kasubid dan kasubag di lingkungan Bapenda Pusat.