Entries by Timdata

E-Samsat Sesuai Keinginan Jokowi

Menteri Pendayagunaan dan Aparatur Negara (Menpan) Yuddy Chrisnandi mengungkapkan, E-Samsat di Jabar menjadi contoh pengembangan layanan publik yang efesien

Wagub: Setelah E-Samsat, Diharapkan Ada Lagi

Wagub Jabar H Deddy Mizwar mengapresiasi inovasi dan terobosan yang dilakukan oleh tim pembina Samsat di Jawa Barat dengan sistem e-Samsat yang memudahkan pembayaran pajak kendaraan bermotor. “Diharapkan ke depan tidak hanya e-Samsat, tapi juga bisa untuk proses bea balik nama kendaraan dan lainnya,” ujarnya di Bandung, belum lama ini.

Bagaimana Cara Bayar Pajak Lewat ATM BJB ?

Warga Jawa Barat tidak perlu repot untuk datang ke kantor Samsat guna membayar pajak kendaraannya. Sebab Dinas Pendapatan (Dispenda), Kepolisian, Jasa Raharja dan Bank BJB akan meluncurkan e-Samsat.