Samdeci Siap Layani, Wajib Pajak Ciamis Tinggal Duduk Manis

Tim Pembina Samsat Kabupaten Ciamis melahirkan inovasi pelayanan pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) bagi Wajib Pajak (WP) yang ada di Kabupaten Ciamis yang diberi nama Samsat Delivery Ciamis (Samdeci). Melansir dari laman samdeci.id, Samdeci merupakan salah satu upaya dari Tim Pembina Samsat Kabupaten Ciamis dimasa pandemi Covid-19 untuk mengurangi potensi penyebaran virus Covid-19 dan mensosialisasikan […]

EVALUASI KINERJA UNTUK TINGKATKAN KOLABORASI

Kolaborasi menjadi salah satu kunci penting dalam pelaksanaan Program Kerja. Sesuai dengan arahan Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Barat untuk melaksanakan Team of Teams. “Saya apresiasi kinerja teman-teman. Di bulan Ramadhan juga harus tetap meningkatkan kinerja, salah satunya dengan membuka Outlet yang berkolaborasi dengan Disparbud Jabar”, ungkap Kepala Bapenda Jabar, Dr. Dedi Taufik, M.Si dalam Rapat […]

TINGKATKAN SILATURAHIM & DISIPLIN MELALUI APEL PAGI

Salah satu cara untuk meningkatkan silaturahim dan kedisiplinan, adalah dengan Apel Pagi. “Mobilisasi Kita dalam proses pelayanan harus lebih ditingkatkan untuk lebih memudahkan masyarakat” ujar Kepala Bapenda Jabar, Dr. Dedi Taufik, M.Si pada Apel Pagi Virtual, Senin (21/3). Kita harus mengambil langkah-langkah yang lebih baik lagi, seperti halnya beberapa kegiatan di Pusat Pengelolaan Pendapatan Daerah […]

Samsore Siap Jemput Bola Melayani Wajib Pajak di Sabtu Sore

Masyarakat Kabupaten Bandung khususnya yang sibuk bekerja pagi sampai siang hari sekarang tak perlu khawatir tidak dapat membayar Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) Tahunan karena Samsat Soreang Sore (Samsore) siap melayani wajib pajak mulai pukul 17.00 sampai dengan 20.00 WIB setiap hari Sabtu bertempat di Warsun Gading Tutuka Soreang. Kepala Bapenda Jabar, Dedi Taufik mengatakan Samsore […]

INSPIRASI JABAR UNTUK ACEH

Kebutuhan pembiayaan Pembangunan Daerah semakin tahun semakin tinggi, perlu langkah strategis bagi Bapenda Jabar sebagai Perangkat Daerah Pengelola Pendapatan, menggali potensi Pendapatan Daerah dari Pajak maupun Pendapatan lainnya. Bapenda Jabar tidak bisa lagi hanya menunggu Samsat seolah seperti Jaga Warung, tapi harus Jemput Bola untuk mendekatkan pelayanan kepada masyarakat sehinga masyarakat semakin patuh dalam membayar […]

DATANG DAN PERGI UNTUK BAPENDA JUARA

Kehangatan Rooftop menjadi saksi indahnya silaturahmi Keluarga Besar Bapenda, melepas rekan kerja bertugas di lingkungan baru dan menyambut rekan baru di lingkungan Bapenda Jabar. Terima kasih Pa Firman, Pa Deddy, Bu Yuke, Pa Fajar, Pa Piqhi, Pa Dahyar, Pa Dede, Pa Tugiman, Bu Firdha, Pa Bayu, Pa Dadi atas kebersamaan dan kerjasamanya selama bertugas di […]