Citarum Harum – Merawat Sungai Menyelamatkan Kehidupan
Konsolidasi lapangan pengelolaan sampah di hulu dilakukan bersama Bupati/Walikota wilayah Cekungan Bandung. Satu minggu ke depan disepakati untuk melaksanakan pembersihan di area 500 m ke arah hulu dan 500 m ke arah hilir dari jembatan BBS. Untuk jangka panjang akan lengkapi sarana dan prasarana pengelolaan sampah serta edukasi agar warga sadar mengelola dan memilah sampah […]