Jangan Sepelekan Nomor Rangka Kendaraan Anda

Jumlah kendaraan bermotor di Indonesia saat ini lebih dari puluhan juta kendaraan bermotor, karena itu perlu adanya cara untuk memberikan legitimasi asal usul dan kelaikan, kepemilikan serta pengoperasian kendaraan bermotor. Untuk identitas kendaraan bermotor dikeluarkan Nomor Registrasi Kendaraan Bermotor (NRKB) berupa huruf atau angka atau kombinasi huruf dan angka yang memuat kode wilayah dan nomor […]

Pemberian Pembebasan Bea Balik Nama Kendaraan Luar Provinsi

Pemilik kendaraan bermotor di luar Provinsi Jawa Barat yang akan melakukan mutasi masuk dari luar Jawa Barat tidak akan dikenakan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB). Selain itu pula, keterlambatan pendaftaran mutasi yang biasanya dikenai sanksi administratif berupa denda BBNKB juga dibebaskan. Angin segar menjelang lebaran bagi para pemilik kendaraan bermotor yang ingin melakukan mutasi […]

Pegawai Negeri Sipil Diimbau Membayar PKB Melalui e-Samsat Bank BJB

Gubernur Provinsi Jawa Barat Ahmad Heryawan melalui surat dengan Nomor 973/1343-Dispenda tertanggal 28 Maret 2016, mengimbau kepada Bupati/Walikota di Provinsi Jawa Barat agar seluruh Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemerintahan Kabupaten/Kota termasuk tingkat Kelurahan/Desa menggunakan layanan e-samsat Bank BJB dalam melaksanakan kewajiban membayar Pajak Kendaraan Bermotor (PKB). Pembayaran PKB tahunan melalui e-samsat Bank BJB […]

Jangan Lupakan Pajak Progresif

Pajak daerah merupakan salah satu sumber pendapatan daerah yang penting guna membiayai penyelenggaraan pemerintahan daerah. Termasuk ke dalam pajak daerah adalah Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) yang menurut Undang-Undang Nomor 28 tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah merupakan pajak atas kepemilikan dan/atau penguasaaan kendaraan bermotor.  Pengertian kendaraan bermotor sendiri adalah semua kendaraan beroda beserta […]

Memanfaatkan Teknologi untuk Kemudahan Layanan Publik

Teknologi menurut kamus besar bahasa Indonesia adalah metode ilmiah untuk mencapai tujuan praktis; ilmu pengetahuan terapan. Pengertian lainnya adalah keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia. Berdasarkan pengertian diatas dapat kita tarik kesimpulan bahwa teknologi merupakan ilmu pengetahuan terapan yang digunakan untuk menyediakan barang-barang bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup […]

PAD dan Peningkatan Infrastruktur di Jawa Barat

Jawa Barat merupakan  salah satu provinsi yang memiliki kondisi alam dengan struktur geologi yang kompleks,  dengan luas 35.377,76 KM2. Di wilayah tengah dan selatan Jawa Barat terdapat pegunungan, sementara di bagian utara merupakan dataran rendah. Jawa Barat memiliki hutan yang luasnya mencapai 22,10% dari luas Jawa Barat, hutan-hutan tersebut memiliki fungsi sebagai hutan konservasi, hutan […]