Entries by Timdata

Dispenda Jabar Hadir di Pameran Forum Nasional Replikasi Inovasi Pelayanan Publik 2016

Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat turut meramaikan gelaran pameran Ramaikan Pameran Forum Nasional Replikasi Inovasi Pelayanan Publik 2016 yang berlangsung di gedung Pusat Dakwah Islam (Pusdai), Bandung, Jawa Barat, Rabu (26/10). Dispenda Jabar menjadi bagian dari 42 instansi yang terdiri atas pemerintah daerah dan Polri yang memamerkan inovasi pelayanan publiknya kepada masyarakat dalam Forum […]

Polda Jawa Barat dan Polda Metro Jaya Dukung Tax Amnesty Ala Jawa Barat

Pembebasan BBN2 dan Denda Pajak sangat didukung oleh pihak Polda Jawa Barat dan Polda Metro Jaya menjanjikan dukungannya untuk program ini. Hal tersebut diklaim oleh Kepala Dinas Pendapatan Provinsi Jawa Barat, Dadang Suharto. Pihak kepolisian misalnya menjanjikan kemudahan untuk mencabut berkas kendaraan yang hendak dipindahkan domisilinya mengikuti program bebas pajak balik nama kendaraan ini. “Katakanlah […]

Sasaran Program Bebas BBN II dan Denda Pajak

Melalui terobosan Dinas Pendapatan Provinsi Jawa Barat melalui program Bebas BBN2 dan Denda Pajak, diharapkan akan semakin meningkatkan PAD Jawa Barat dari sektor PKB dan BBNKB, serta salah satu cara dalam menyadarkan masyarakat agar membayar kewajiban pajaknya. Jumlah kendaraan bermotor di Jawa Barat per September 2016 mencapai 15.750.624 unit. Rinciannya 13.447.117 unit atau 85,38 persen […]

Aher : Program Pembebasan BBN2 dan Denda Pajak Terobosan Dispenda Prov Jabar

Mulai Senin (17/10/2016) ini para pemilik kendaraan bermotor di Jawa Barat dibebaskan dari biaya Bea Balik Nama (BBN) kedua dan denda pajak. “Ini akan diberlakukan hingga tanggal 24 Desember 2016 nanti,” ujar Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan (Aher) di Gedung Sate Bandung, Senin (17/10/2016). Dia menjelaskan, pembebasan BBN kedua dan denda pajak ini bagian dari […]

Program Tax Amnesty Ala Jawa Barat Optimis Menarik Penunggak Pajak Kendaraan

Program pembebasan pajak BBN kendaraan, baru kali ini dilakukan di Jawa Barat. Program ini ditujukan pada pemilik kendaraan yang membeli kendaraan bekas. “Kalau beli kendaraan dari orang lain, sebaiknya dibalik namakan untuk tertib administrasi kendaraan. Nah, biasanya kalau balik nama kendaraan kedua dan seterusnya (bukan kendaraan baru), ada pajak bea balik nama. Dengan kebijakan ini […]

Tax Amnesty Ala Jawa Barat

Pemerintah Provinsi Jawa Barat membebaskan tunggakan pajak kendaraan bermotor (PKB) serta pajak bea balik nama (BBN) kendaraan bermotor mulai 17 Oktober 2016 sampai 24 Desember 2016. “Ini Tax Amnesty ala Jawa Barat kata Pak Gubernur,” ujar Kepala Dinas Pendapatan Daerah Jawa Barat Dadang Suharto di Bandung, Jumat, (14/10/ 2016). Mirip alasan pemerintah pusat mengeluarkan kebijakan […]

Dua Keuntungan Program Bebas BBN2 dan Denda Pajak

Program ‘Bebas BBN ke 2 dan Denda PKB’ berlaku dari mulai tanggal 17 Oktober 2016 sampai 24 Desember 2016. Aher panggilan akrab Gubernur Jawa Barat, menyebut bahwa balik nama kendaraan merupakan salah satu pendapatan daerah. Demi membantu masyarakat biaya tersebut dihilangkan. “Karena salah satunya untuk pendapatan daerah, untuk memudahkan masyarakat yang ingin memutasikan kendaraannya ke […]

Denda Pajak Kendaraan Dihapus hingga Akhir Tahun

Kabar gembira untuk warga Provinsi Jawa Barat. Terhitung mulai 17 Oktober hingga akhir tahun 2016, Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) bebas biaya. Tak hanya itu, Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) yang menunggak pun dendanya dihapus. Program ini dilaksanakan atas kebijakan dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat, yang telah ditetapkan pada tanggal 11 Oktober 2016 lalu. “Sistemnya […]

Rapat Sosialisasi Bebas BBN2 dan Denda Pajak

Dalam waktu dekat Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Pendapatan Provinsi jawa Barat akan memberlakukan Pemberian Pembebasan Biaya Balik Nama ke Dua dan Pembebasan Denda Pajak Kendaraan Bermotor. Kebijakan tersebut tercantum dalam Surat Keputusan Gubernur Jawa Barat No 973/499-Dispenda/2016 tentang Pemberian Pembebasan Pokok dan Sanksi Administratif Berupa Denda Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) Atas […]

Rapat Sosialisasi Bebas BBN II dan Denda Pajak

Dalam waktu dekat Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Pendapatan Provinsi jawa Barat akan memberlakukan Pemberian Pembebasan Biaya Balik Nama ke Dua dan Pembebasan Denda Pajak Kendaraan Bermotor. Kebijakan tersebut tercantum dalam Surat Keputusan Gubernur Jawa Barat No 973/499-Dispenda/2016 tentang Pemberian Pembebasan Pokok dan Sanksi Administratif Berupa Denda Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) Atas […]