Bapenda Jabar Menerima Kunjungan Komisi II DPRD Provinsi Bali

Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Jawa Barat menyambut hangat kedatangan Komisi II DPRD Provinsi Bali di Kantor Bapenda Provinsi Jawa Barat Jl Soekarno Hatta no 528, Kota Bandung. Kunjungan Komisi II DPRD Provinsi Bali bermaksud untuk berbagi pengalaman dalam hal mengelola pendapat asli daerah (PAD) sekaligus melihat inovasi pelayanan masyarakat yang telah banyak dibuat oleh […]

Tim Pembina Samsat Jabar Resmikan Samsat Outlet Ladies dan Samsat Keliling Ladies

Dalam rangka memperingati Hari Kartini, Tim Pembina Samsat Provinsi Jawa Barat meresmikan Samsat Outlet Ladies (2/5/2017). Berbeda dengan pelayanan lainnya, masyarakat wajib pajak (WP) akan dilayani oleh petugas samsat yang keseluruhannya wanita. Dalam sambutan pembuka, Dirlantas Polda Jabar, Kombes Pol Tomex Kurniawan mengatakan bahwa tim pembina samsat berkomitmen akan selalu memberikan pelayanan yang terbaik bagi […]