e-samsat

Sekda Jabar: Pengendara Motor Harus Terus Dilayani

Sekretaris Daerah Pemprov Jabar Wawan Ridwan mengharapkan Dispenda melayani lebih optimal pemilik sepeda motor sebagai kontributor pajak terbesar.

mekanisme pembayaran e-samsat jabar

Teknologi Informasi Memudahkan dan Transparan

Perkembangan teknologi informasi (TI) dapat dimanfaatkan maksimal seperti untuk mendukung pelayanan publik. Dengan TI, bukan hanya memangkas biaya tapi juga mencegah penyelewengan.

E-Samsat Sesuai Keinginan Jokowi

Menteri Pendayagunaan dan Aparatur Negara (Menpan) Yuddy Chrisnandi mengungkapkan, E-Samsat di Jabar menjadi contoh pengembangan layanan publik yang efesien

Wagub: Setelah E-Samsat, Diharapkan Ada Lagi

Wagub Jabar H Deddy Mizwar mengapresiasi inovasi dan terobosan yang dilakukan oleh tim pembina Samsat di Jawa Barat dengan sistem e-Samsat yang memudahkan pembayaran pajak kendaraan bermotor. “Diharapkan ke depan tidak hanya e-Samsat, tapi juga bisa untuk proses bea balik nama kendaraan dan lainnya,” ujarnya di Bandung, belum lama ini.

Kapolda dan Aher

Kapolda Harapkan Banyak dari E-Samsat

Kepala Polda Jabar Inspektur Jenderal Mochamad Iriawan mengharapkan banyak hal dari terobosan e-Samsat yang baru dirilis akhir pekan lalu.

mekanisme pembayaran e-samsat jabar

Bagaimana Cara Bayar Pajak Lewat ATM BJB ?

Warga Jawa Barat tidak perlu repot untuk datang ke kantor Samsat guna membayar pajak kendaraannya. Sebab Dinas Pendapatan (Dispenda), Kepolisian, Jasa Raharja dan Bank BJB akan meluncurkan e-Samsat.