Aplikasi PON dan PEPARNAS JABAR 2016
Pengurus Besar Pekan Olahraga Nasional (PB PON) XIX 2016 Jawa Barat telah meluncurkan aplikasi live streaming yakni PON 2016. Aplikasi live streaming ini diperuntukan bagi masyarakat Indonesia yang memiliki gawai berbasis Android maupun iOS. Melalui aplikasi live streaming ini masyarakat Indonesia dapat menyaksikan secara langsung pertandingan 11 (sebelas) cabang olahraga. Kesebelas cabang olahraga yang dapat disaksikan […]