Rapat Evaluasi Kinerja Triwulan I Tahun 2018

Rapat Evaluasi Kinerja Triwulan I Tahun 2018 dibuka secara langsung oleh Kepala Badan Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat, H. Dadang Suharto, SH, MM, di Aula Bapenda Jabar.  Diawali laporan pelaksanaan oleh Kepala Bidang Pembinaan dan Pengendalian, Dra. Hj. Emma Siti Fatima, M.SI. Selain Itu Penyelesaian Kendaraan Tidak Mendaftar Ulang (KTMDU) dan pembayaran secara non tunai […]

Rapat Anggota Tahunan KKBD Tahun Buku 2017

Rapat Anggota Tahunan (RAT) yang merupakan acara rutin tahunan Koperasi Keluarga Besar Dispenda (KKBD), kembali digelar di Kantor Badan Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat (Bapenda Jabar). Kegiatan yang berlangsung di Aula Bapenda Jabar ini tidak hanya dihadiri oleh segenap Pengurus dan Anggota KKBD tetapi juga turut hadir Sekretaris Dinas Koperasi dan UKM Kota Bandung Dra. […]

Rapat kerjasama Pendapatan dan Penandatanganan Adendum Perjanjian Kerjasama E-Samsat Jabar

Rapat kerjasama Pendapatan dengan tema, “Sinergitas Intensifikasi Pajak Kendaraan Bermotor dan Bea Balik Nama serta Peningkatan Layanan E-Samsat melalui kerjasama antar daerah Provinsi dengan Kabupaten/Kota di Jawa Barat” dibuka secara resmi oleh Kepala Badan Pendapatan Daerah Jawa Barat H. Dadang Suharto SH,MM, di Kota Bandung. Dalam sambutannya, Kepala Badan Pendapatan Daerah Jawa Barat mengharapkan kerjasama […]

Evaluasi dan Penyeragaman Pelaporan Hasil Pendapatan dan Pengujian Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor

Rapat Evaluasi dan Penyeragaman Pelaporan Hasil Pendapatan dan Pengujian Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor (PBBKB) dipimpin Kasubid Pendataan dan Penerimaan  I Bidang Pendapatan II Badan Pendapatan Daerah Jawa Barat Dadan Sufyan, SE, MM.  

Penandatanganan Kerjasama Antara Bapenda Jabar dengan Pemerintah Kabupaten Cianjur

Untuk meningkatkan pelayanan sekaligus pendapatan Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) di wilayah Kabupaten Cianjur, Badan Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat melakukan kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Cianjur, kerjasama tersebut diwujudkan dalam penandatanganan kerjasama yang berlangsung di Aula Bank BJB Cabang Cianjur, Selasa (27/03).  

Kunjungan Kerja DPRD Kabupaten Purwakarta

Dalam rangka Penelaahan, Pengkajian, Pembahasan Raperda dan Evaluasi mengenai Raperda Penyelenggaran Kepariwisataan, DPRD Kabupaten Purwakarta melakukan kunjungan Kerja (kunker) ke Badan Pendapatan Provinsi Jawa Barat, Jumat (23/03). Kunjungan Kerja Pimpinan DPRD Kabupaten Karawang diterima oleh Kepala Bidang Pendapatan II Hj. Eem Sujaemah, SH, MM.